Kata kunci: koordinat kartesius, relasi dan fungsi, persamaan garis lurus Matematika setiap konsep itu berkaitan dengan konsep lain, seperti pada materi persamaan garis lurus. Untuk memenuhi materi persamaan garis lurus diperlukan penguasaan materi sebelumnya secara berurutan yaitu koordinat kartesius, relasi dan fungsi. Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah (1) Apakah ada pengaruh p…
masalah dalam penelitian ini adalah siswa memiliki motivasi yang rendah dalam belajar matematika. hal ini disebabkan karena pembelajarannya masih menggunakan pembelajaran yang disampaikan langsung oleh guru. dalam penelitian ini penulis melakukan suatu pembelajaran menggunakan media Flash Card Math diharapkan dapat membuat sistem pembelajaran lebih menarik bagi siswa sehingga membangkitkan moti…
Kata Kunci : pengaruh, model pembelajaran examples non examples, hasil belajar Dalam proses pembelajaran, umumnya lebih berpusat kepada guru sehingga menyebabkan siswa hanya menerima saja materi yang disampaikan oleh guru tanpa mereka terlibat aktif di dalam proses pembelajaran. Untuk mengatasi masalah tersebut maka dilakukan penelitian dengan menerapkan model pembelajaran Examples No…
ABSTRAK Vera, Veti. 2019 Analisis Nilai-Nilai Sosial Dalam Novel Mimpi Kecil Tita Karya Desi Puspitasari. Skripsi. Program Studi Pendidikan Bahasa Indonesia, Program Sarjana (S1) Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Palembang. Pembimbing: (I) Drs. Refson, S.Pd., M.Pd., (II) Surismiati, S.Pd., M.Pd. Kata Kunci: Analisis, Nilai-Nilai Sosial, Novel. Penelitian…
Kata kunci: Kemampuan, Menulis, Narasi, Think-Talk-Write (TTW). Latar belakang penelitian ini adalah penggunaan model Think-Talk-Write (TTW) untuk membantu siswa menulis karangan narasi. Penggunaan model Think-Talk-Write (TTW) akan membantu siswa berusaha untuk menggambarkan sesuatu hal sesuai dengan keadaan yang sebenarnya. Kegiatan seperti ini menumbuhkan sifat kreatif bagi siswa dalam menamp…
ABSTRAK Agustina, Sri. 2019. Kemampuan Menulis Karangan Narasi Melalui Model Think-Talk-Write (Ttw) Pada Siswa Sekolah Menengah Pertama Yayasan Perguruan Islam Pendopo (Smp Ypip) Kabupaten Pali. Skripsi, Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, Program Sarjana (S1) Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Palembang. Pembimbing: (I) Dra. Hj. Sri Parwanti, M.Pd,…
Kata Kunci: analisis, nilai-nilai, dakwah, novel, Latar belakang penelitian ini adalah di abad yang serba canggih sekarang ini, kegiatan berdakwah disampaikan dengan berbagai macam cara. Banyak media yang dapat digunakan dalam melakukan aktivitas dakwah, salah satunya adalah media tulis. Media tulis ini biasanya disajikan lewat cerpen, novel. Selama ini banyak masyarakat yang hanya menyuk…