ix, 280 hlm. ; 28 cm
Kata Kunci: Media PowerPoint Interaktif, Materi Limbah dan Daur Ulang. Pengembangan media powerpoint interaktif adalah pengembangan media alat bantu yang sangat penting digunakan untuk menyampaikan materi dalam proses pembelajaran. Salah satu materi Biologi di SMA yaitu materi Limbah dan Daur Ulang. Tujuan dalam penelitian ini adalah (1) untuk mengetahui karakteristik media powerpoint…
Kata Kunci: Ekstrak Ekstrak Akar Tuba (Derris elliptica Benth.), Larva Nyamuk Aedes aegypti L. Tuba (Derris elliptica Benth.). adalah salah satu tumbuhan yang mengandung zat metabolit sekunder seperti flavonoid, alkaloid, tanin dan saponin yang dapat digunakan sebagai insektisida nabati sehingga peneliti tertarik untuk melakukan penelitian tentang pengaruh ekstrak Tuba (Derris elliptica Ben…
Pengembangan Sumber Belajar Video Materi Pencemaran Sungai di SMA Muhammadiyah 1 Palembang. Skripsi, Program Studi Pendidikan Biologi, Program Sarjana (S1) Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Palembang, Pembimbing: (I) Dr. Yetty Hastiana, M.Si. (II) Sapta Handaiyani. S.Pd.,M.Si. Kata Kunci: Pengembangan, Pencemaran Sungai, Development Research, Dan Sumber Belajar …
Wulanda. 2019. Analisis Proses Penilaian dalam Pembelajaran Biologi Berbasis Kurikulum 2013 di SMA Negeri Kota Palembang. Skripsi. Program Studi Pendidikan Biologi, Program Sarjana (S1). Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Palembang. Pembimbing: (I) Dr. Yetty Hastiana, M.Si., (II) Dr. Sri Wardhani, M.Si. Kata Kunci: analisis proses penilaian, kurikulum 2013 Peneli…
Kata kunci: Model Pembelajaran Survey, Question, Read, Reflect, Recite, Review (SQ4R), Kemampuan Berpikir Kritis, Keanekaragaman Hayati Pendidikan sangat memegang peranan penting dalam kemajuan suatu bangsa karena melalui kegiatan pendidikan dapat menuju terwujudnya bangsa indonesia sebagai bangsa yang mandiri dan berdaya saing tinggi. Salah satu upaya yang ingin dicapai pada kurikulum 2013 a…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran group investigation terhadap kemampuan berpikir kritis siswa kelas X di SMA YWKA Palembang. Penelitian ini dilakukan di SMA YWKA Palembang pada tanggal 19 Oktober-02 November 2018. Metode penelitian menggunakan Quasi eksperimen dengan desain Non equivalent control group design. Hasil penelitian menunjukkan dari ke enam indika…
Kata Kunci: Model pembelajaran Challenge based learning, Kemampuan berpikir kritis Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah model pembelajaran Challenge based learning dapat meningkatkan kemampuan berpikir kritis siswa kelas X di SMA Sriguna Palembang. Metode penelitian yang digunakan eksperimen semu (quasi eksperimen) dengan desain Non eqivalent control grup desain. Populasi pada pen…
Pendidikan nasional telah diatur dan didefinisikan dalam undang-undang sistem pendidikan nasional (UU Sisdiknas) Nomor 20 tahun 2016 yang didefinisikan sebagai usaha sadar dan terencana untuk mewujudkan suasana belajar dan proses pendidikan agar siswa secara aktif mengembangkan potensi dirinya untuk memiliki kekuatan spiritual keagamaan, dipengaruhi oleh meodel, metode, dan media pembelajaran y…
Kata Kunci: Discovery Learning, Keterampilan Proses Sains Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran Discovery Learning terhadap Keterampilan Proses Sains Siswa. Metode dan desain yang digunakan dalam penelitian ini adalah quasi eksperimen dengan non equivalent control group design. Sampel yang digunakan berjumlah 52 siswa kelas VIII yang diambil dari kelas VIII1 dan …