PENGARUH MODEL PROBLEM SOLVING BERBANTUAN LKPD MATERI KEANEKARAGAMAN HAYATI UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS X DI MADRASAH ALIYAH MUHAMMADIYAH SERI KEMBANG.

Collection Location
Edition
Call Number
ISBN/ISSN
Author(s) AYU PRIMADINI, NIM. 342014113 (2019)
Subject(s) SKRIPSI PEND. BIOLOGI
Classification NONE
Series Title
GMD Skripsi
Language Indonesia
Publisher
Publishing Year
Publishing Place
Collation
Abstract/Notes Kata Kunci : Model Problem Solving, Hasil Belajar.
Perkembangan teknologi informasi yang sangat pesat pada abad 21 ini membawa dampak yang sangat signifikan, dimana proses peralihan dari abad industrialisasi ke abad pengetahuan menuntut setiap bidang dalam kehidupan berubah sangat cepat dan harus dapat beradaptasi dengan cepat, begitu pula dengan pendidikan. Proses pembelajaran diarahkan pada penciptaan suasana aktif, kritis, analisis, dan kreatif dalam pemecahan masalah. Berdasarkan hal tersebut peneliti tertarik untuk me g m judu “Pe g u ode Problem Solving Berbantuan LKPD Materi Keanekaragaman Hayati untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas X di d s y u mm d y Se Kem g”. ( ) Tuju pe e t u tu mengetahui pengaruh model problem solving berbantuan LKPD materi keanekaragaman hayati dalam meningkatkan hasil belajar siswa kelas X di Madrasah Aliyah Muhammadiyah Seri Kembang. (2) Metode penelitian menggunakan Quasi eksperimen dengan desain one group pretest posttest design. (3) Teknik pengumpulan data yaitu wawancara, observasi dan tes. (4) Subjek penelitian adalah kelas X menggunakan total sampling. Hasil penelitian (1) Berdasarkan analisis data yang dilakukan menggunakan uji wilxocon menunjukkan bahwa nilai Asymp. Sig (2-tailed) adalah 0,000 < 0,05, maka Ha diterima yang artinya ada perbedaan nilai pretest dan posttest, jadi dapat disimpulkan bahwa ada pengaruh model problem solving berbantuan LKPD terhadap hasil belajar siswa kelas X pada materi keanekaragaman hayati.
Specific Detail Info
Image
  Back To Previous