Kata Kunci : Model Pembelajaran Accelerated Learning, Mind Mapping, Hasil Belajar siswa, Sistem Pencernaan Manusia. Hasil belajar IPA khususnya biologi siswa yang meliputi ranah kognitif, afektif, dan psikomotor. Ketiga ranah tersebut merupakan satu kesatuan yang tidak dapat dipisahkan. Sementara itu, kegiatan pembelajaran IPA khususnya biologi selama ini kurang memberi kesempatan kepada siswa …
Kata Kunci: Identifikasi Bakteri, Bakteri Pelarut Fosfat, Pikosvkaya, LKS Bakteri Pelarut Fosfat merupakan bakteri tanah yang dapat melarutkan fosfat sehingga dapat diserap oleh tanaman. Selain meningkatkan fosfat dalam tanah juga dapat berperan pada metabolisme vitamin D memperbaiki pertumbuhan akar tanaman dan meningkatkan serapan hara. Penelitian ini bertujuan untuk: mengetahui genus bakte…
Kata Kunci: Model Pembelajaran, Auditory Intellectually Repetition (AIR), Kemampuan Berpikir Kritis Pendidikan adalah bagian dari proses pembelajaran, proses pembelajaran yang kurang kritis dapat menyebabkan berpikir siswa menjadi kurang maksimal, salah satu usaha dalam meningkatkan kemampuan berpikir kritis siswa ialah dengan menggunakan model Auditory Intellectually Repetition (AIR)…
Isolasi dan Identifikasi Bakteri Pelarut Kalium dari Tanah Perkebunan Kelapa Sawit Di Desa Air Bening Kabupaten Musi Rawas dan Sumbangan pada Proses Pembelajaran Di SMA Patra Mandiri 1 Palembang. Skripsi. Program Studi Pendidikan Biologi, Program Sarjana (S1). Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Palembang. Pembimbing : (I) Dr. Sri Wardhani, M.Si. (II) Erni Angraini,…
Kata Kunci : Model Problem Solving, Hasil Belajar. Perkembangan teknologi informasi yang sangat pesat pada abad 21 ini membawa dampak yang sangat signifikan, dimana proses peralihan dari abad industrialisasi ke abad pengetahuan menuntut setiap bidang dalam kehidupan berubah sangat cepat dan harus dapat beradaptasi dengan cepat, begitu pula dengan pendidikan. Proses pembelajaran diarahkan pada…
Kata Kunci: Chana striata Bloch., Pellet, Cacing, Jangkrik, Usus Ayam Negeri, pertumbuhan, berat badan ikan benih gabus, panjang benih ikan gabus Penelitian ini bertujuan untuk Mengetahui Pengaruh Pemberian Pakan Alami Terhadap Pertumbuhan Benih Ikan Gabus (Chana striata Bloch.) dan Sumbangannya pada Materi Biologi di SMA. Rancangan percobaan menggunakan rancangan acak lengkap dengan 4 perlak…
Tujuan Penelitian mengetahui hasil analisis pemahaman guru terhadap penilaian IPA di SMP Swasta kota Palembang, apakah sudah memenuhi standar penilaian Kurikulum 2013 atau belum. Penelitian ini merupakan jenis penelitian deskriptif dengan pendekatan kuantitatif dengan metode purposive sampling. Subjek penelitian ini adalah guru IPA kelas VIII. Teknik pengumpulan data menggunakan lembar kuesione…
Pratiwi, Adelina. 2019. Pengaruh Model pembelajaran Problem Based Learning (PBL) Terhadap Hasil Belajar Kognitif Siswa Pada Materi Jamur Kelas X SMA Taruna Indonesia Palembang Sripsi, Program Studi Pendidikan Biologi, Program Sarjana (S1) Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Unviversitas Muhammadiyah Palembang. Pembimbing (I) Drs. Suyud Abadi M.Si., (II) Nita Nuraini, S.Pd., M.Pd. Kata Ku…
Kata kunci: Eksistensi, Bendungan Watervang, Aset Sejarah, Pariwisata Penelitian ini dilatarbelakangi oleh keinginan penulis untuk mengetahui eksistensi Bendungan Watervang di Kota Lubuk Linggau Sumatera Selatan sebagai aset sejarah dan pariwisata. Permasalahan penelitian ini adalah: (1) Bagaimana sejarah berdirinya Bendungan Watervang di Kota Lubuk Linggau Tahun 1941-2018; (2) Bagaimana eksi…
Kata Kunci: Makna, Peralatan, Ritual, Nyeram, Desa Muaradua Kisam Penelitian ini dilatarbelakangi oleh keingintahuan penulis mempelajari sejarah lokal mengenai makna simbol upacara Nyeram di Desa Muaradua Kisam. Rumusan Masalah (1) Apa yang melatar belakangi adanya ritual nyeram di Desa Muaradua Kisam Kabupaten Ogan Komering Ulu Selatan Tahun 1980-2018? (2) Bagaimana prosesi ritual Ny…