Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah Bagaimana pengaruh Komitmen Organisasi dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan pada Rumah Sakit Umum Daerah Palembang Bari. Tujuan penelitian ini adalah Untuk menegtahui pengaruh Komitmen Organisasi dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Rumah Sakit Umum Daerah Palembang Bari. Penelitian ini yang beralamatkan di Jalan Panca Usaha No.1 5 ulu…